Perancangan dan Pembuatan Sistem Informasi Menentukan Harga Pokok Produk PT. Sinar Terang Abadi Makmur

Alfonso, Yohanes (2011) Perancangan dan Pembuatan Sistem Informasi Menentukan Harga Pokok Produk PT. Sinar Terang Abadi Makmur. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (4kB)

Abstract

Dewasa ini perubahan dalam teknologi informasi dan komunikasi telah mendorong terbentuknya masyarakat informasi. Salah satu keuntungan dengan adanya teknologi informasi adalah pengolahan data secara cepat dan akurat untuk pengambilan keputusan. Karena itu dibutuhkan suatu sistem informasi berbasis komputer yang dapat mendukung pengolahan data-data perusahaan secara cepat dan akurat. Dalam suatu perusahaan khususnya perusahaan manufaktur diperlukan banyak material untuk membuat suatu barang jadi. Perhitungan harga pokok pembuatan suatu produk dibutuhkan untuk diketahui guna untuk mencari harga pokok penjualan nantinya. Saai ini pada PT. Sinar Terang Abadi Makmur masih belum ada perhitungan harga pokok produksi. Guna mengetahui harga pokok suatu produk, maka perlu adanya sistem informasi menentukan harga pokok produk.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.INF Alf 246 2011
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Harga Pokok Produk.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > T Technology (General) > T1-995 Technology (General) > T175-178 Industrial research. Research and development
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 18 Jul 2022 04:15
Last Modified: 18 Jul 2022 04:15
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/1578

Actions (login required)

View Item View Item