Perencanaan dan Perancangan Pusat Pelayanan dan Jasa Penikahan di Surabaya

Basuki, Untung (2001) Perencanaan dan Perancangan Pusat Pelayanan dan Jasa Penikahan di Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
67 UNTUNG BASUKI.pdf

Download (482kB)

Abstract

Perkawinan merupakan suatu rangkaian kehidupan manusia. Dimana dua insan saling bertemu mengucapkan janji saling mencintai dan akhirnya melangsungkan jenjang pernikahan. Semakin banyaknya pernikahan yang berlangsung sarana dan prasarana kurang memadahi khususnya kota Surabaya, maka perlu adanya suatu bangunan yang mendukung sarana dan prasarana pernikahan. Di surabaya sendiri sampai saat ini belum ada ternpat yang mendukung untuk memberikan kelengkapan bagi calon pengantin, sehingga dapat menghemat waktu, biaya, dan tenaga serta memberi kemudahan dalam mempersiapkan segala sesuatu. Penambahan fasilitas ini sangat diharapkan bagi calaon pengantin, maka timbul gagasan untuk membangun gedung yang memiliki prasarana dan sarana yaitu Gedung pusat Pelayanan dan Jasa Pernikahan di Surabaya. Penelitian yang di lakukan adalah wawancara langsung dengan pihak-pihak yang berkecimpung dalam bidang yang sejenis, sehingga dapat menghadirkan tatanan tapak, tampilan bangunan, struktur dan bahan bangunan, pengambilan lokasinya di Surabaya Timur yang di jalan Kertajaya Indah Timur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.ARS Bas 67 2001
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture > NA1-9428 Architecture
N Fine Arts > NA Architecture > NA1-9428 Architecture > NA4100-8480 Special classes of buildings > NA4170-(7020) Public buildings
Divisions: Fakultas Teknik > Arsitektur
Depositing User: Magang Perpustakaan Uwika
Date Deposited: 16 Aug 2022 02:35
Last Modified: 16 Aug 2022 02:35
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/1853

Actions (login required)

View Item View Item