Penentuan Pola Warna Pada Daun Tanaman Jagung Untuk Memprediksi Masa Panen Menggunakan Pengolahan Citra Digital

Riady, Zhara Evaliea (2016) Penentuan Pola Warna Pada Daun Tanaman Jagung Untuk Memprediksi Masa Panen Menggunakan Pengolahan Citra Digital. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (98kB) | Preview

Abstract

Untuk menentukan tanaman jagung dapat dipanen atau tidak biasanya para petani melihat tongkol dan batang. Jika masa panen ditentukan dengan persepsi yang berbeda – beda maka akan terjadi ketidakakuratan perhitungan. Tanaman jagung yang siap untuk dipanen kurang lebih berusia 90 hingga 100 hari dan daun tanaman jagung akan mengalami perubahan warna. Tujuan melakukan penelitian adalah untuk menentukan pola warna pada daun tanaman jagung yang berfungsi untuk mendeteksi dini masa panen. Metode yang digunakan penulis untuk mengolah data sample selama 12 minggu adalah color constancy – gray world. Untuk mendukung penelitian ini penulis menggunakan tool matlab untuk proses penentuan nilai R, G, dan B, sedangkan photoshop untuk proses region of interest(roi). Hasil akhir dari penelitian ini adalah berupa tabel gradasi perubahan warna daun tanaman jagung yang terjadi selama 12 minggu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.INF Ria 132 2016
Uncontrolled Keywords: Daun Jagung, Panen, Pengolahan Citra Digital, Color Constancy – Gray World, Region of Interest(ROI).
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine > RA440-440.87 Study and teaching. Research
T Technology > T Technology (General) > T1-995 Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 16 Mar 2018 05:19
Last Modified: 22 Mar 2018 03:25
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/260

Actions (login required)

View Item View Item