Studi Perbandingan Kinerja Keuangan Perbankan dan Pertambangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2018 – 2020

Paulina, Paulina (2022) Studi Perbandingan Kinerja Keuangan Perbankan dan Pertambangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2018 – 2020. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
SKRIPSI PAULINA 111.18.067_1-16_wt.pdf

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mencari perbandingan kinerja keuangan perbankan dan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Populasi pada penelitian ini berjumlah 20 perusahaan perbankan dan pertambangan dengan sampel yang digunakan sebanyak 10 perusahaan perbankan dan 10 perusahaan pertambangan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diambil dari idx.co.id dengan data yang digunakan dari tahun 2018 -2020. Penelitian ini dilakukan di tahun 2022. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif yang diolah dengan SPSS 23.0 dengan model Uji Paired Sample T Test (Uji beda) Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return on assest dan Return on Equity tidak ada perbedaan yang signifikan terhadap perusahaan pertambangan, sedangkan Earning per Share ada perbedaan signifikan terhadap perusahaan perbankan. Return on Assets, Return on Equity dan Earning per Share secara signifikan dapat meningkatkan kinerja keuangan perusahaan perbankan dan pertambangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.EKO Pau 439 2022
Uncontrolled Keywords: Return on Assets, Return on Equity, Earning per Share, Kinerja Keuangan, Perusahaan Perbankan, Perusahaan Pertambangan.
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG4001-4285 Finance management. Business finance. Corporation finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 02 Dec 2022 04:36
Last Modified: 01 Apr 2024 04:37
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/2959

Actions (login required)

View Item View Item