Analisis Du Pont System dan Economic Value Added (EVA) Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Semen yang terdaftar di BEI Periode Tahun 2015 – 2017.

Yulio, Glory Damaianto (2018) Analisis Du Pont System dan Economic Value Added (EVA) Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Semen yang terdaftar di BEI Periode Tahun 2015 – 2017. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak_merged.pdf

Download (387kB) | Preview

Abstract

Pembangunan dilakukan mulai dari kalangan atas, menengah, hingga kalangan bawah pun ada dikarenakan semua orang membutuhkan bangunan untuk tempat tinggal maupun untuk dijadikan tempat usaha. Penelitian skripsi ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan dari perusahaan semen yang terdaftar di BEI periode tahun 2015 - 2017 dengan menggunakan analisis du pont system dan economic value added (EVA). Penelitian ini menggunakan objek penelitian yaitu perusahaan semen yang terdaftar di BEI periode tahun 2015 – 2017, dengan populasi 6 perusahaan dan dengan adanya proses pemilihan sampel, maka sampel yang digunakan peneliti adalah 4 perusahaan. Hasil penelitian menyatakan bahwa bila menggunakan Du Pont System sebagai alat pembantu analisa yaitu hanya PT. Indocement Tunggal Prakasa Tbk dan PT. Semen Baturaja (Persero) Tbk yang pernah masuk dalam kategori baik menurut standar industri. Sedangkan jika menggunakan Economic Value Added (EVA) sebagai alat untuk menganalisa maka hasil penelitiannya yaitu semua perusahaan yang tidak memberikan nilai tambah, dengan kata lain hasil penghitungan Economic Value Added (EVA) dari semua perusahaan kurang baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.AK Yul 212 2018
Uncontrolled Keywords: Du Pont System, Economic Value Added (EVA), Kinerja Keuangan.
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9701-9940 Public accounting. Auditing
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 14 Sep 2018 02:52
Last Modified: 14 Sep 2018 02:52
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/531

Actions (login required)

View Item View Item