Pengaruh Brand Experience dan Brand Trust melalui Brand Satisfaction terhadap Brand Loyalty Mobil Mewah di Surabaya

Tandoyo, Thomas (2016) Pengaruh Brand Experience dan Brand Trust melalui Brand Satisfaction terhadap Brand Loyalty Mobil Mewah di Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (248kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu apakah Brand Experience berpengaruh terhadap Brand Satisfaction secara signifikan? Apakah Brand Trust berpengaruh terhadap Brand Satisfaction secara signifikan? Apakah Brand Satisfaction berpengaruh terhadap Brand Loyalty secara signifikan? Penelitian ini dilatarbelakangi oleh harga mobil mewah yang semakin mahal tapi masih ada konsumen membelinya karena loyalitas. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah memberikan kuisioner kepada 100 responden yang memiliki mobil dengan harga diatas 400juta dan berumur 17tahun ke atas dengan teknik random sampling. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah SEM (Structural Equation Modeling) dengan menggunakan perangkat lunak IBM SPSS Statistic dan IBM SPSS AMOS. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah Brand Experience mempengaruhi brand satisfaction signifikan, Brand Trust mempengaruhi Brand Satisfaction secara signifikan, Brand Satisfaction mempengaruhi Brand Loyalty secara signifikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.EKO Tan 231 2016
Uncontrolled Keywords: Brand Experience, Brand Trust, Brand Satisfaction, Brand Loyalty
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 20 Mar 2018 05:51
Last Modified: 21 Mar 2018 03:11
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/309

Actions (login required)

View Item View Item