Tamaji, Tamaji and Shoim, Achmad (2016) Desain Pengendalian Power System Stabilizer dengan Pole Placement Fuzzy Logic Control. In: Seminar Nasional Teknologi dan Informatika 2016, 15 September 2016, Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus.
|
Text (ARTICLE)
Tamaji-Desain Pengendalian Power System Stabilizer dengan Pole Placement Fuzzy Logic Control.pdf Download (828kB) | Preview |
|
Text (ARTICLE)
654-2308-1-PB.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (79kB) |
||
Text (PEER REVIEW)
PEER REVIEW - DESAIN PENGENDALIAN POWER SYSTEM STABILIZER DENGAN POLE PLACEMENT FUZZY LOGIC CONTROL.pdf Download (921kB) |
||
Text (SIMILARITY)
TURNITIN - DESAIN PENGENDALIAN POWER SYSTEM STABILIZER DENGAN POLE PLACEMENT FUZZY LOGIC CONTROL.pdf Download (2MB) |
Abstract
Power system stabilizer (PSS) berguna untuk meredam osilasi elektro mekanik yang menyebabkan gangguan. Beberapa metode desain pengendalian PSS telah dilakukan antara lain adaptive control dan robust control selain itu logika fuzzy juga berperan dalam meningkatkan performansi PSS. Kestabilan dan pencapaian performansi dari kontrol sistem berdasarkan model fuzzy output feedback controller dapat diperoleh dengan menggunakan teknik kestabilan dengan metode pole placement. Selanjutnya dilakukan defuzzyfikasi untuk mendapatkan performansi system. Pada paper ini akan dikaji pembentukan model fuzzy Takagi-Sugeno dengan metode pole placement dan dilakukan perbandingan performansi sistem untuk sistem tanpa kontrol, sistem dengan kontrol pole placement dan sistem kontrol fuzzy pole placement serta dikaji mana yang lebih baik.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | fuzzy Takagi-Sugeno, output feedback controller, PSS, pole placement |
Subjects: | A General Works > AI Indexes (General) |
Divisions: | PROSIDING & Call for Papers > Call For Papers |
Depositing User: | Risma Noviana |
Date Deposited: | 19 Mar 2018 03:36 |
Last Modified: | 19 Nov 2019 04:26 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/78 |
Actions (login required)
View Item |