Adinoto, Yusthinus Sekunderio (2009) Membangun Aplikasi Wap Untuk Sistem Informasi Ekspedisi PT. Citra Van Tiki Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (42kB) |
Abstract
Perkembangan dunia pemrograman makin hari makin memasuki tahapantahapan baru, salah satunya dapat kita lihat lewat munculnya berbagai aplikasi wireless dan mobile. Sehingga banyak perusahaan-perusahaan yang mulai menerapkan sebuah layanan informasi berbasis wireless. Terlebih lagi sejak diketemukannya Wireless Application Protocol ( WAP ) yang memungkinkan sebuah telepon seluler ( mobile device ) dapat mengakses informasi. Pada kesempatan kali ini, penulis akan mengembangkan sebuah aplikasi Sistem Informasi Ekspedisi berbasis WAP di PT. Citra Van Tiki Surabaya dengan menggunakan bahasa pemrograman Wireless Markup Language ( WML ) dan PHP, serta menggunakan database MySQL. Adapun aplikasi yang dibuat oleh penulis memiliki beberapa fitur seperti fitur pelacakan paket ( tracking ), informasi tarif, informasi agen dan kantor cabang ( branch ) dan berbagai informasi lainnya seputar PT. Citra Van Tiki Surabaya yang semuanya up to date karena telah terhubung dengan database MySQL.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SK.INF Adi 197 2009 |
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi Ekspedisi, WAP, Tiki |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > T Technology (General) > T1-995 Technology (General) > T10.5-11.9 Communication of technical information |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika |
Depositing User: | Perpustakaan UWIKA |
Date Deposited: | 13 Jul 2022 06:45 |
Last Modified: | 13 Jul 2022 06:45 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/1525 |
Actions (login required)
View Item |