Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Judul Tugas Akhir Dengan Menggunakan Metode Anp Studi Kasus Pada Program Studi Teknik Informatika Universitas Widya Kartika Surabaya

Lijadi, Michael Suryawan (2013) Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Judul Tugas Akhir Dengan Menggunakan Metode Anp Studi Kasus Pada Program Studi Teknik Informatika Universitas Widya Kartika Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (84kB)

Abstract

Dalam penentuan topik Tugas Akhir, mahasiswa sering mengalami kebingungan dalam menentukan topik apa yang akan dipilih. Kebingungan tersebut dikarenakan mahasiswa kurang memahami dan mengerti bagaimana menentukan pilihan yang tepat. Sistem Pendukung Keputusan merupakan salah satu cara untuk memudahkan mahasiswa dalam hal penentuan topik Tugas Akhir. ANP (Analytical Networking Process) merupakan salah satu dari berbagai macam sistem pendukung keputusan yang ada. Cara kerja ANP yang mengharuskan penentuan variabel bobot penilaian yang digunakan untuk kriteria penilaian sehingga ANP lebih bisa dipertanggung jawabkan hasilnya. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan sumber data, metode pengumpulan data, dan metode pengembangan sistem. Aplikasi ini dirancang dan dibuat bertujuan untuk membantu mahasiswa dalam menentukan topik Tugas Akhir berdasarkan nilai, minat, skill dan proyek yang pernah dibuat. Aplikasi ini bermanfaat bagi mahasiswa dan dosen. Manfaat dari mahasiswa adalah mahasiswa lebih dipermudah menetukan topik Tugas Akhir. Dan dari dosen lebih dipermudahkan dalam mengarahkan mahasiswa dalam menentukan topik Tugas Akhir.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.INF Lij 71 2013
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, ANP, Penentuan Topik Tugas Akhir
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > T Technology (General) > T1-995 Technology (General) > T55.4-60.8 Industrial engineering. Management engineering > T58.5-58.64 Information technology
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 21 Jul 2022 03:20
Last Modified: 21 Jul 2022 03:20
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/1656

Actions (login required)

View Item View Item