Pesik, Yosafat Hizkia and Vajra, Vidya and Agustian, Immanuel Johnson and Trisno, Indra Budi (2022) Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Manajemen Acara Berbasis Mobile Menggunakan Flutter. Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi (JNKTI), Vol.5 (No.6). pp. 989-997. ISSN P-ISSN : 2620-8342 ; E-ISSN : 2621-3052
Image (PEER REVIEW-INDRA B T)
PR-Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Manajemen Acara Berbasis Mobile Menggunakan Flutter.pdf Download (690kB) |
|
Image (CEK SIMILARITAS)
TURNITIN-Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Manajemen Acara Berbasis Mobile Menggunakan Flutter.pdf Download (1MB) |
Abstract
Abstrak - Pada era komputerisasi saat ini, keinginan manusia untuk menyelesaikan suatu pekerjaan secara lebih cepat, lebih efisien, dan lebih akurat dikarenakan pesatnya perkembangan teknologi saat ini. Hampir segala aspek telah menggunakan komputer salah satu pada manajemen event. Untuk dapat menunjang manajemen event supaya event dapat berjalan dengan baik dan lancar, diperlukan suatu sistem terkomputerisasi untuk dapat memanajemen event, sehingga event yang dikelola dapat dijalankan secara terorganisir dan memperbaiki kekurangan sistem yang sebelumnya. Pada umumnya, manajemen event masih dilakukan secara manual, yang seringkali mengakibatkan suatu masalah seperti saat prosedur pendaftaran, pembayaran, presensi, serta laporan. Oleh karena itu dibuatlah sistem manajemen event berbasis mobile menggunakan flutter agar manajemen suatu event dapat berjalan lebih efisien.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | sistem informasi, event, flutter |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T1-995 Technology (General) |
Divisions: | HROD |
Depositing User: | Staff Perpustakaan Uwika |
Date Deposited: | 07 Mar 2023 03:16 |
Last Modified: | 26 Apr 2024 11:17 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/3211 |
Actions (login required)
View Item |