IMPLEMENTASI SENSOR GAS UNTUK DETEKSI JENIS BAHAN BAKAR KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN METODE FUZZY MAMDANI

Krismal, Mai (2023) IMPLEMENTASI SENSOR GAS UNTUK DETEKSI JENIS BAHAN BAKAR KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN METODE FUZZY MAMDANI. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
33. Cover Abstrak 21316009 Mai Krismal.pdf

Download (2MB)

Abstract

Jenis bahan bakar bermotor berupa Pertalite, Pertamax dan Pertamax Turbobanyak digunakan diseluruh Indonesia.Jumlah penggunaan kendaraan bermotor semakin hari semakin bertambah. Dengan adanya peningkatan jumlah penggunaan kendaraan bermotor mengakibatkan terjadinya peningkatan polusi udara. Polusi udara ini bisa terjadi secara signifikan dikarenakan tingkat kualitas bahan bakar tidak memenuhi standart.Penyebaran suplay bahan bakar yang tidak berstandar banyak terjadi dimana-mana. Kondisi seperti ini harus dicegah atau diminimalisir. Salah satu upaya untuk menekan jumlah penyebaran atau penjualan bahan bakar yang tidak berstandar adalah dengan menggunakan sistem deteksi jenis bahan bakar menggunakan sensor gas. Penelitian ini memberikan solusi untuk memecahkan permasalahan tersebut dengan membuat alat pendeteksi Janis bahan bakar berupa Pertalite, Pertamax dan Permax Turbo secara otomatis menggunakan sensor gas MQ-2, MQ-5 dan MQ-7, microkontroler Arduino Mega 2560 dan LCD. Sebagai upaya meminimalisir pencegahan penggunaan bahan bakar yang kurang berstandart dan untuk mengetahui jenis bahan bakar yang digunakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.ELE Kri 33 2023
Uncontrolled Keywords: Pertalite, pertalite,pertamax, sensor gas, fuzzy mamdani
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK1-9971 Electrical engineering. El ectronics. Nuclear engineering > TK452-454.4 Electric apparatus and materials. Electric circuits. Electric networks
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 14 Nov 2023 01:09
Last Modified: 30 Jul 2024 00:36
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/3291

Actions (login required)

View Item View Item