Konsep Desain gereja Kristen yang Fleksibel Dalam Menjawab Tuntutan Bentuk Ruang dan Tata Bangunannya (Studi Kasus Gereja TIberias)

Wulan, Kristiana (2014) Konsep Desain gereja Kristen yang Fleksibel Dalam Menjawab Tuntutan Bentuk Ruang dan Tata Bangunannya (Studi Kasus Gereja TIberias). Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (8kB) | Preview

Abstract

Gereja (secara fisik) adalah tempat ibadah bagi umat Kristen yang berfungsi sebagai wadah kegiatan peribadatan umatnya. Dengan perkembangan gereja Kristen yang semakin pesat ini, tentunya gereja memiliki kharakteristik kusus pada tiap bangunannya sehingga dengan studi kasus pada gereja Tiberias ini dapat memberikan makna dari gereja sehingga dapat menggembangkan model desain yang dapat direkomendasikan pada pembangunan gereja berikutnya. Dengan menggunakan metode yang meliputi kajian-kajian yaitu gereja pusat yang berada di Jakarta dan gereja seluruh cabang di Surabaya. Dari metode yang digunakan kemudian dianalisis bagaimana tatanan, bentuk dan ruang gereja sehingga diperoleh sebuah rekomendasi yang dijelaskan dari aspek interior dan aspek sains bangunannya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.ARS Wul 02 2014
Uncontrolled Keywords: desain, gereja, Kristen, Fleksibel, ruang, bentuk, Tiberias
Subjects: T Technology > TH Building construction > TH1-9745 Building construction > TH2025-3000 Details in building design and construction
Divisions: Fakultas Teknik > Arsitektur
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 10 Aug 2018 03:32
Last Modified: 22 Aug 2022 02:18
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/442

Actions (login required)

View Item View Item