Hosein, Priscilia Serevina (2015) Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance Terhadap Earnings Manajement Pada Perusahaan Peserta CGPI Yang Terdaftar di BEI. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.
Text (ABSTRAK)
abstrak-Priscilia Serevina Hosein.pdf Download (10kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh mekanisme good corporate governance yang diproksikan ke dalam kepemilikan manajerial, ukuran dewan komisaris, proporsi dewan komisaris independen dan komite audit terhadap earnings management.Subyek yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan peserta CGPI yang terdaftar di BEI tahun 2009-2013.Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif dalam bentuk laporan keuangan perusahaan, dan data kualitatif berupa gambaran umum perusahaan. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mekanisme good corporate governance yang diproksikan ke dalam kepemilikan manajerial, ukuran dewan komisaris, proporsi dewan komisaris independen, dan komite audit tidak berpengaruh terhadap earnings management.Mekanisme good corporate governance juga tidak mampu menjadi prediktor earnings management pada perusahaan peserta CGPI yang terdaftar di BEI tahun 2009-2013.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SK.AK Hos 116 2015 |
Uncontrolled Keywords: | good corporate governance, earnings management, discretionary accruals |
Subjects: | H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9701-9940 Public accounting. Auditing |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Perpustakaan UWIKA |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 02:31 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 02:31 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/648 |
Actions (login required)
View Item |