Perilaku Konsumen Indihome Selama Pandemi Covid 19 di Surabaya.

Wahyudi, Nico Fransisco Juliant (2022) Perilaku Konsumen Indihome Selama Pandemi Covid 19 di Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img] Text (ABSTRAK)
COVER ABSTRAK_wt.pdf

Download (955kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku konsumen serta mengetahui tingkat kepuasan konsumen terhadap wifi indihome. Sehingga penelitian ini diharapkan memiliki manfaat bagi penulis, pembaca atau masyarakat dan perusahaan indihome. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dengan teknik non probality sampling. Data primer di dalam penelitian ini di dapatkan dari hasil wawancara dengan 10 narasumber yang merupakan konsumen wifi IndiHome di Surabaya. Berdasarkan hasil analisa dari wawancara mendalam yang dilakukan dengan narasumber, peneliti dapat menemukan perilaku konsumen dalam memustuskan menggunakan wifi indihome yaitu untuk mendukung melakukan aktivitas mereka sehari-hari saat dirumah khusus nya saat pandemi covid 19 serta jangkauan jaringan nya yang lebih luas dan mudah di dapatkan. Kemudian dalam hasil kepuasan konsumen yang terdapat pada IndiHome hanya pada dua faktor saja yaitu harga dan jaringan yang mudah di dapat. Hasil ini menunjukan bahwa indihome masih perlu melakukan peningkatan pada kualitas produk jaringan dan pelayanan mereka untuk dapat terus membuat konsumen puas dan tetap menggunakan jasa mereka.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.EKO Wah 449 2022
Uncontrolled Keywords: Perilaku Konsumen, Kepuasan Konsumen, Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Pelayanan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory > HB1-3840 Economic theory. Demography > HB801-843 Consumption. Demand
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business > HF5437-5444 Purchasing. Selling. Sales personnel. Sales executives
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 05 Dec 2022 07:08
Last Modified: 05 Dec 2022 07:08
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/2976

Actions (login required)

View Item View Item