Suryajaya, Steven (2015) Analisis Kesalahan Dalam Penggunaan Kata “刚” Dan “刚才” Pada Mahasiswa Program Studi Bahasa Mandarin Universitas Widya Kartika. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.
Text (ABSTRAK)
SKRIPSI - ABSTRAK.pdf Download (233kB) |
Abstract
Bahasa Mandarin telah menjadi salah satu Bahasa Internasional, maka menguasai Bahasa Mandarin dinilai penting untuk menunjang masa depan yang lebih baik. Universitas Widya Kartika adalah satu Universitas swasta yang memiliki jurusan Bahasa Mandarin. Dalam menguasai Bahasa Mandarin sering ditemukan banyak kesulitan, salah satunya penggunaan kata“刚”dan“刚才”. Oleh karena itu penulis melakukan penelitian analisis tentang penggunaan kata“刚”dan“刚才”pada mahasiswa jurusan Bahasa Mandarin Universitas Widya Kartika. Dengan menggunakan metode observasi, wawancara dan kuesioner. Penelitian ini bertujuan menemukan penyebab dan kesalahan dalam penggunaan“刚”dan“刚才”serta mengetahui tingkat penguasaan mahasiswa. Setelah dilakukannya pengumpulan data dan dianalisis. Hasil penelitian menunjukan tingkat penguasaan mahasiswa dalam penggunaan“刚”dan“刚才”cukup baik dan kesalahan yang sering dilakukan adalah tertukar, karena pemahaman yang kurang terhadap teori penggunaan “刚”dan“刚才”
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SK.BT Sur 51 2015 |
Uncontrolled Keywords: | Bahasa Mandarin; Analisis Kesalahan; “刚”;“刚才” |
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL1-8844 Languages of Easter n Asia, Africa, Oceania > PL1001-3208 Chinese language and literature |
Divisions: | Fakultas Sastra dan Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Mandarin |
Depositing User: | Perpustakaan UWIKA |
Date Deposited: | 03 Jan 2020 04:20 |
Last Modified: | 03 Jan 2020 04:20 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/951 |
Actions (login required)
View Item |