Tan, Stephanie Muharto (2014) Analisis Penguasaan Karakter Mandarin Pada Mahasiswa Semester 3 Prodi Bahasa Mandarin Universitas Widya Kartika Dengan Menggunakan Komponen dan Radikal. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.
Text (ABSTRAK)
SKRIPSI AKHIR PDF FIX TAN STEPHANIE MUHARTO 61513089-13-15.pdf Download (146kB) |
Abstract
Banyak orang Indonesia mulai belajar Bahasa Mandarin, tapi dalam proses pembelajaran banyak orang mengalami kesulitan, salah satunya adalah kesulitan dalam belajar karakter Bahasa Mandarin. Jika pengajar mengajarkan keseluruhan karakter Bahasa Mandarin secara langsung, peserta didik pasti akan sangat kesulitan untuk mempelajari dan menguasai Bahasa Mandarin. Ada tiga cara untuk mengajarkan karakter Mandarin, baik dengan mengajar goresan demi goresan, dengan mengajar bagian-bagian karakter Mandarin, atau mengajar seluruh karakter secara langsung. Oleh karena itu, peneliti memutuskan untuk menganalisis penguasaan karakter Mandarin pada mahasiswa semester 3 Universitas Widya Kartika prodi bahasa Mandarin. Berdasarkan hasil yang didapatkan oleh peneliti masih terdapat banyak kesalahan dalam penguasaan karakter Mandarin, karena itu peneliti menggunakan analisis penguasaan karakter Mandarin dengan menggunakan komponen dan radikal.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SK.BT Muh 36 2014 |
Uncontrolled Keywords: | Karakter Mandarin, Komponen dan Radikal, Mahasiswa Semester 3 |
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL1-8844 Languages of Easter n Asia, Africa, Oceania > PL1001-3208 Chinese language and literature |
Divisions: | Fakultas Sastra dan Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Mandarin |
Depositing User: | Staff Perpustakaan UWIKA |
Date Deposited: | 06 Sep 2022 06:51 |
Last Modified: | 04 Jan 2023 03:00 |
URI: | http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/2014 |
Actions (login required)
View Item |