Keefektifitasan Penggunaan Metode Kooperatif Tipe Role-Playing dalam Pemahaman Kosakata Bahasa Mandarin pada Siswa Kelas 4 SD “X” Surabaya

Harristy, Niella (2018) Keefektifitasan Penggunaan Metode Kooperatif Tipe Role-Playing dalam Pemahaman Kosakata Bahasa Mandarin pada Siswa Kelas 4 SD “X” Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Widya Kartika.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf

Download (273kB) | Preview

Abstract

Bahasa Mandarin mempunyai karakter bahasa yang unik, yang mana penulisannya tidak menggunakan huruf abjad, sehingga dalam pengajarannya dibutuhkan metode atau cara mengajar yang dapat mempermudah para siswa untuk menguasainya. Tugas akhir ini penulis susun untuk mengetahui keefektifitasan dari penerapan metode kooperatif tipe role-playing pada penggunaan kosakata dalam Bahasa Mandarin pada kelas 4 SD “X” Surabaya. Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis menggunakan metode kuantitatif. Metode Kooperatif tipe role-playing cukup efektif untuk diterapkan pada pembelajaran kosakata Bahasa Mandarin, dilihat dari rata-rata kelas mencapai angka 84, yang bila digolongkan dalam tingkat keefektifitasan termasuk kategori optimal/ efektif (dalam range nilai 76-99). Dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan metode kooperatif tipe role-playing dapat menjadi alternative pilihan yang cukup baik untuk pembelajaran Bahasa Mandarin dalam kompetensi membaca dan berbicara.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SK.BT har 98 2018
Uncontrolled Keywords: Keefektifitasan Metode Pembelajaran; Bahasa Mandarin; kelas 4 SD; Metode Kooperatif; Metode role-playing; Membaca Teks; Berbicara
Subjects: P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL1-8844 Languages of Easter n Asia, Africa, Oceania > PL1001-3208 Chinese language and literature
Divisions: Fakultas Sastra dan Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Mandarin
Depositing User: Perpustakaan UWIKA
Date Deposited: 19 Sep 2018 04:46
Last Modified: 19 Sep 2018 04:54
URI: http://repository.widyakartika.ac.id/id/eprint/557

Actions (login required)

View Item View Item